Info: STIBA Kembali Buka Pendaftaran Calon Mahasiswa Baru

Date:

(wahdah.or.id) MAKASSAR – Sekolah Tinggi Ilmu Islam dan Bahasa Arab (STIBA) Makassar kembali membuka penerimaan mahasiswa baru untuk jurusan S1 Syariah Program Perbandingan Madzhab tahun akademik 1439-1440 H / 2018 – 2019 M.

Pendaftaran calon mahasiswa baru gelombang pertama dibuka mulai 5 Maret sampai 27 April 2018. Pendaftaran hanya melalui online di website www.stiba.ac.id.

Bagi yang hafizh 30 juz dibebaskan biaya pendaftaran, dan potongan 50% biaya pendaftaran bagi yang peringkat 5 besar di sekolah asal.

Selama masa pendidikan di STIBA, mahasiswa dibebaskan dari biaya asrama.

Prodi Perbandingan Madzhab STIBA telah terakreditasi B oleh BAN PT. STIBA juga termasuk perguruan tinggi penyelenggara Bidik Misi

Untuk info selengkapnya sialhkan lihat di panflet.[]

 

pendaftaran calon mahasiswa baru stiba wahdah islamiyah

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Share post:

Subscribe

spot_img

Popular

More like this
Related

Berlimpah Ilmu, Doktor Hadits Alumni Madinah Beberkan Tips Pahala War Di Bulan Ramadan

MAKASSAR, wahdah.or.id - Pakar Hadis dan alumni Program Doktoral...

Perkuat Pemahaman Keagamaan dan Persiapan Sambut Ramadan, Ini Enam Materi yang Didapat Peserta PSR

MAKASSAR, wahdah.or.id -- Dewan Pengurus Pusat (DPP) Wahdah Islamiyah...

170 Jiwa Terdampak, Relawan Wahdah Peduli dan WIZ Bantu Evakuasi Korban Banjir di Makassar

MAKASSAR, wahdah.or.id - Banjir kembali menerjang dua kecamatan di...

Spesial! Angkat Tema “Bahagia”, PSR di Makassar Hadirkan Enam Pemateri Doktor Lulusan Timur Tengah

MAKASSAR, wahdah.or.id - Bulan Ramadan 1446 H/2025, kehadirannya kini...