Ketua Umum WI Dapat Penghargaan dari Pemerintah Arab Saudi

Date:

Penghargaan dari saudi

Ketua Umum Wahdah Islamiyah (WI), Ustad Muhammad Zaitun Rasmin, Lc, MA memperoleh penghargaan dari pemerintah Arab Saudi. Penghargaan tersebut diserahkan atas peran serta beliau dalam memediasi kerjasama Pemerintah Saudi Arabia dengan beberapa kalangan di Indonesia. Salah satunya kerjasama antara Universitas Islam Madinah (UIM) dan Universitas Negeri Makassar (UNM) dalam pembangunan Pusat Kajian Islam dan Bahasa Arab di kampus UNM.

Penyerahan penghargaan oleh Rektor Universitas Islam Madinah, Syekh. DR. Abdurrahman bin Abdullah As-Sanad pada Seminar Internasional, “Al-Wasathiyah fil Qur’an was Sunnah Wa Tathbiquha al-Mu’ashirah Fis Su’udiyah wa Indunisiya”, di Jakarta baru-baru ini. Seminar ini terselenggara atas kerjasama UIM dan UNM.

Selain itu, penghargaan juga diberikan kepada Ustad DR. Rahmat Abdul Rahman, Lc, MA (Ketua Dewan Syari’ah WI). Penghargaan diberikan atas peran beliau sebagai salah satu panitia pengarah pada seminar tersebut. (sym)

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Share post:

Subscribe

spot_img

Popular

More like this
Related

Regenerasi Kepemimpinan Dewan Pengurus Daerah Wahdah Islamiyah Kabupaten Soppeng Merupakan Buah Pengkaderan

SOPPENG, wahdah.or.id - Pengukuhan pengurus Dewan Pengurus Daerah (DPD)...

Berkumpul Di Banjarmasin, DPD Wahdah Islamiyah Se-Kalimantan Selatan Bahas Rencana Strategis Lewat Mukerda

BANJARMASIN, wahdah.or.id - Bertempat di Rumah Quran Wihdatul Ummah...

Targab Nasional Sukseskan GSD 2025, Ustaz Zaitun Paparkan Kemenangan-Kemenangan yang Diraih Kaum Muslimin di Zaman Nabi

MAKASSAR, wahdah.or.id – Departemen Kaderisasi Dewan Pengurus Pusat (DPP)...

Bangun Peradaban Islam Lewat Dialog Pemuda, Wahdah Islamiyah Baubau Launching Kampung Literasi

BAUBAU, wahdah.or.id - Dewan Pengurus Daerah (DPD) Wahdah Islamiyah...