Ini Hasil Kesepakatan Fatah-Hamas di Kairo

Date:

 

hhams fatah di mesir

Hamas dan Fatah sepakat mengakhiri perpecahan dalam perjuangan di Palestina akhirnya terselenggara di Kairo, Kamis (17/1) malam waktu setempat. Berikut rincian hasil kesepakatan antara Hamas dan Fatah di Kairo, seperti dilansir infopal.com, Jumat (18/1).

1. Komite pengembangan dan pemberdayaan PLO akan mengadakan pertemuan di Kairo pada (9/2) menurut jadwal sebagai berikut:
– Keputusan undang-undang pemilihan dewan nasional Palestina
– Penyusunan komite pemilihan dewan nasional di luar
– Penugasan komite pemilihan pusat untuk mulai pendaftaran di dalam wilayah Palestina untuk menggelar pemilihan dewan nasional.
– Penentuan tempat pelaksanaan pemilihan dewan nasional di luar.

2. Kembali mengaktifkan kerja komite pemilihan pusat di Gaza dan Tepi Barat hingga batas akhir tanggal 30/1

3. Mulai melakukan musyawarah pembentukan susunan pemerintahan baru Palestina hiangga tanggal 30 Januari

4. Mulai mengaktifkan komite pemilihan umum di Gaza dan Tepi Barat hingga batas akhir tanggal 30 Januari.

sumber : REPUBLIKA.CO.ID,

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Share post:

Subscribe

spot_img

Popular

More like this
Related

Pondok Pesantren Abu Bakar Ash-Shiddiq: Wadah Baru untuk Pendidikan dan Dakwah Islam di Kawasan Bontobahari Bulukumba

BULUKUMBA, wahdah.or.id - Proses pembangunan Pondok Pesantren Abu Bakar...

Mitra Wahdah di Gaza: Terima Kasih Wahdah, Terima Kasih Indonesia

MAKASSAR, wahdah.or.id - Wahdah Islamiyah dan Komite Solidaritas (KITA)...

Rakyat Gaza Kembali Diserang, Wahdah Islamiyah Respon Kondisi Terkini dengan Aksi Bela Palestina

MAKASSAR, wahdah.or.id - Menjelang sepuluh hari terakhir Ramadan 1446...

Gagas Perubahan: Pemudi Wahdah Perkuat Kolaborasi Antar Komunitas di Ramadan Talk

MAKASSAR, wahdah.or.id - Sebanyak 70 pemuda perwakilan komunitas, remaja...