DPC WI Tablig Akbar Bencana Alam

Date:

DPC WI Tablig Akbar Bencana Alam

 

Bertempat di masjid Nur Izzah Kabupaten Gowa, Dewan Pimpinan Cabang Wahdah Islamiyah (DPC WI) menggelar tablig Akbar. Tabligh akbar yang dihadiri ratusan pengurus, kader, anggota, dan simpatisan WI Gowa berlangsung, Ahad/11 Oktober 2009.

Ust. Harman Tajang, Lc, yang tampil sebagai pemateri menguraikan pentingnya mengambil hikmah dari  musibah atau bencana, yang menimpa sebagian daerah di Indonesia. tablig Akbar dirangkaikan dengan pengumpulan dana untuk mukernas VI WI dan korban bencana alam Sumatera Barat (Sumbar), jumlah dana yang terkumpul, sekitar Rp. 10.000.000,-

 

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Share post:

Subscribe

spot_img

Popular

More like this
Related

Wahdah Islamiyah Terima Kunjungan Wakil Ketua DPD RI di Kantor Pusat Jakarta

JAKARTA, wahdah.or.id — Kantor Pusat Wahdah Islamiyah Jakarta menerima...

7 Tips Menjaga Rumah Tetap Aman dan Nyaman Saat Musim Hujan

Tips Menjaga Rumah Tetap Aman dan Nyaman Saat Musim...

Tutup Mukernas XVII Wahdah Islamiyah, Ustaz Zaitun Rasmin: Terima Kasih Bapak Prabowo Kami Doakan Bapak Sehat Selalu

MAKASSAR, wahdah.or.id - Mukernas ke-XVII Wahdah Islamiyah yang digelar...

Pendidikan Karakter Membangun Generasi Emas 2045: Komitmen Wahdah Islamiyah Mendukung Program Mendikdasmen RI

MAKASSAR, wahdah.or.id - Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah Republik...