Beranda Berita Halaman 261

Berita

Wahdah Islamiyah Sumbang Tuna Netra Al Qur’an Braille

0

Wahdah Islamiyah Sumbang Tuna Netra Al Qur’an Braille

 

Dewan Pimpinan Pusat Wahdah Islamiyah (DPP WI) menyerahkan bantuan Al Qur’an Braille kepada Tuna netra. Penyerahan secara simbolis dilakukan oleh Sekjen DPP WI Ust. Ir. Qasim Saguni kepada perwakilan Ikatan Tuna Netra Indonesia, (ITMI), Arman Habib, S.Ag, dan perwakilan Yayasan Pembina Tunanetra Indonesia (Yapti), Makmur Kam, Selasa/5 Mei di Kantor Pusat DPP WI. Penyerahan diawali pembacaan dan terjemahan Al Qur’an Braille,oleh  Irwan Jabbar (Majelis Pertimbangan ITMI Sulsel).

Pesantren Wahdah Sumatera Barat Semakin Dikenal Masyarakat

0

Pesantren Wahdah Sumatera Barat Semakin Dikenal Masyarakat


Alhamdulillah kini Pondok pesantren Wahdah Islamiyah  Sumatra Barat semakin dikenal oleh masyarakat, terutama sejak bekerjasama dengan satu-satunya radio swasta yang ada di Surantih Kecamatan Sutera kabupaten Pesisir Selatan(radio surantih 99.5 FM)
 

Pengurus Masjid Kantor DPP Dikukuhkan

0

Pengurus  Masjid Kantor DPP Dikukuhkan


Pengurus Masjid Darul Hikmah, yang terletak di kantor Dewan Pimpinan Pusat Wahdah Islamiyah dikukuhkan oleh Wakil Ketua Umum DPP WI, Ust. H. Muh. Ihkwan Abdul Jalil, Lc. Pelantikan ini berlangsung, Malam Ahad, 2 Mei 2009 di Masjid Darul Hikmah, Jl.Antang Raya No.48.

YPWI Luncurkan Website

0

YPWI Luncurkan Website

 

Yayasan Pendidikan Wahdah Islamiyah (YPWI)meluncurkan website. Website, diberi nama, "ypwi.or.id"  diluncurkan awal pekan lalu,  berfungsi untuk menginformasikan visi dan misi YPWI, kegiatan-kegiatan YPWI, serta berbagai informasi seputar lembaga Pendidikan YPWI. Bagi peminat pendidikan YPWI dapat juga mendaftarkan anaknya lewat Website ini secara online.

Ust. Rahmat Pemateri Tablig Akbar Di Palu

0

Ust. Rahmat Pemateri Tablig Akbar Di Palu


Ketua Dept. Dakwah DPP WI Ust. Rahmat Abdurrahman, Lc menjadi narasumber pada tabligh akbar yang dilaksanakan oleh DPC WI Palu. Kegiatan ayang mengambil tema, “Fiqih Jual Beli Kontemporer” berlangsung, Sabtu/18 April di masjid Al Haq Perguruan Muhammadiyah Palu. Tablig Akbar dilaksanakan dari pukul. 14.00-sampai 17.00, dihadiri sekitar 200 peserta ikhwan dan akhwat.

Pelatihan Imam dan Khatib Se Luwu Raya DPP WI Berlangsung Sukses

0

Pelatihan Imam dan Khatib Se Luwu Raya DPP WI Berlangsung Sukses


Demi  terciptanya Imam dan Khatib yang profesional, berwawasan luas  berdasarkan dengan ilmu syar’I,yang sesuai dengan Al Qur’an dan Hadits.  Departemen Dakwah DPP WI menyelenggarakan Pelatihan Iman dan Khatib DPC WI se Luwu Raya. Kegiatan ini berlangsung, Jum’at-hingga Ahad/24-26 April di Masjid Ibadurrahman  Balandai Kotamadya Palopo.

Harman Tajang Pemateri di UIN

0

Harman Tajang Pemateri  di UIN

 

Alumni International University of Sudan Ust. Harman Tajang, Lc akan menjadi pemateri Tablig Akbar di masjid Kampus Universitas Islam Negeri (UIN) Makassar, Ahad/26 April. Kegiatan diselenggarakan oleh Forum Ukhuwah Pelajar Mahasiswa (Fupmi) Soppeng bekerjasama dengan LDK Forum Studi Darul Islam (FSDI) UIN.

AS Khawatirkan Kebangkitan Bank Syari’ah

0

AS Khawatirkan Kebangkitan Bank Syari'ah


Di tengah himpitan ekonomi yang menggila, AS diam-diam mengkhawatirkan kebangkitan ekonomi syari’ah di negara itu. Berbeda dengan bank-bank konvensional, bank syari’ah sedikit sekali terkena imbas dari krisis ekonomi global. Tak pelak kaum kapitalisme di AS dan Barat menganggap bank syari'ah mengancam kondisi ekonomi dan keberadaan bank konvensional di negara-negara mereka.

Syariah Islam Berlaku di Seluruh Somalia

0

Syariah Islam Berlaku di Seluruh Somalia

Mogadishu - Parlemen Somalia secara aklamasi sepakat dengan diberlakukannya hukum syariah di negara tersebut. Demikan pernyataan jurubicara parlemen kepada kantor berita AFP hari Sabtu kemarin.

Wahdah Ikuti Konferensi Internasional untuk Palestina

0

Wahdah Ikuti Konferensi Internasional untuk Palestina

Sabtu, 19 April 2009, Bertempat di Ruang Lybra, Hotel Sultan- Jakarta, diselenggarakan Pertemuan Sekretariat Jenderal Konferensi Kemanusiaan Internasional untuk Membantu Korban Penjajahan (Palestina).

Populer

Apakah Seseorang Yang Telah Meninggal Memiliki Perasaan Dan Dapat Mendengar Serta...

0
Apakah orang yang sudah meninggal masih mempunyai perasaan? Misalnya: melihat, mendengar, merasakan sakit. Apakah ada dalilnya? Mohon penjelasannya, syukron sebelumnya. Hartati - maros Jawab: Bismillah wal hamdulillah...