Tanjung Selor – Bupati Bulungan H. Budiman Arifin menyampaikan, dalam proses pembangunan diperlukan adanya persatuan dan kesatuan didalam suatu daerah. Sebab jika suatu daerah dalam keadaan konflik, maka secara otomatis tidak akan bisa membangun. Hal ini dikatakan bupati saat menghadiri tablig akbar di Masjid At Taqwa, Tanjung Selor, Sabtu (24/11).