Ajang Bina Remaja, Wahdah Islamiyah Kendari Gelar Islamic Super Camp

Date:

KENDARI, wahdah.or.id – Lembaga Pembinaan dan Pengembangan Anak dan Remaja (LPPR) Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Wahdah Islamiyah Kendari sukses melaksanakan kegiatan Islamic Super Camp (ISC). Kegiatan yang berlangsung selama 2 hari, Jumat-Sabtu, 19-20 Juli 2019 M, di Lapangan MTs Al Wahdah Kendari.

ISC merupakan daurah untuk mengikuti pembinaan secara intensif yang dikenal dengn istilah KREASI (kajian remaja muslim intensif). Kali ini ISC mengangkat tema mengangkat tema ” Menjadi Generasi Kahfi yang Tangguh dan Mandiri”.

Kegiatan yang diikuti 34 remaja tersebut dibuka secara resmi oleh ustadz Muhammad Rahmad S.Pd selaku Kepala Madrasah MTs Al Wahdah Kendari.

Para peserta terlihat begitu bersemangat mengikuti kegiatan termasuk mengikuti berbagai materi dan games.

Para peserta mendapatkan 3 materi yakni ‘Be a Good Muslim’, ‘Bahagian bersama Al-Qur’an’ dan ‘Remaja Keren Zaman Now’.[]

Laporan: La Jumadin (Humas DPD WI Kendari)

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Share post:

Subscribe

spot_img

Popular

More like this
Related

Pondok Pesantren Abu Bakar Ash-Shiddiq: Wadah Baru untuk Pendidikan dan Dakwah Islam di Kawasan Bontobahari Bulukumba

BULUKUMBA, wahdah.or.id - Proses pembangunan Pondok Pesantren Abu Bakar...

Mitra Wahdah di Gaza: Terima Kasih Wahdah, Terima Kasih Indonesia

MAKASSAR, wahdah.or.id - Wahdah Islamiyah dan Komite Solidaritas (KITA)...

Rakyat Gaza Kembali Diserang, Wahdah Islamiyah Respon Kondisi Terkini dengan Aksi Bela Palestina

MAKASSAR, wahdah.or.id - Menjelang sepuluh hari terakhir Ramadan 1446...

Gagas Perubahan: Pemudi Wahdah Perkuat Kolaborasi Antar Komunitas di Ramadan Talk

MAKASSAR, wahdah.or.id - Sebanyak 70 pemuda perwakilan komunitas, remaja...